Tips Memilih Baju Ultah Anak Perempuan Dan Laki-Laki

No Comments
Kali ini blog Info Ultah anak memberikan tips bagaimana memilih baju ultah anak perempuan maupun anak laki-laki. Ya sebab ketika orang tua mengadakan pesta anniversary anaknya. Para orang tua juga terkadang bingung dalam memilih baju seperti apa yang cocok untuk anaknya.

Nah jika anda juga merupakan salah satu orang tua yang ingin memilihkan baju yang cocok ketika dikenakan saat pesta. Maka tips memilih baju ulang tahun berikut mudah-mudahan dapat bermanfaat.


Untuk Anak Perempuan
  • Gaun warna putih, sehingga anak dapat serasa menjadi putri. Jadi jangan beri pakaian kaos serta celana jins.
  • Selain gaun warna putih juga dapat memberi gaun dengan warna pink.
  • Berilah aksesoris seperti mahkota, serta sepatu yang juga cocok atau serasi dengan pakaian.

Untuk Anak Laki-Laki
  • Baju putih dan juga memakai jas hitam dapat membuat seorang laki-laki menjadi semakin keren.
  • Selain itu, bagi anak-anak balita terkadang tidak mau bila diberi pakaian seperti itu. Jadi solusi lain yaitu dapat memberi baju karton atau robot yang disukai. Tetapi usahakan jangan memakai kaos.

Itulah tips dalam memilihkan baju anniversary buat anak. Bila ingin tau mengenai souvenir-souvenir apa yang cocok untuk birthday anak dapat lihat di 1001 souvenir ulang tahun balita (1-5 tahun). Atau bila ingin tau hadiah apa yang cocok buat anak, dapat baca di 1001 kado dan hadiah ultah anak.

Didiklah anakmu tidak hanya supaya pintar di bangku sekolah. Tetapi didiklah juga dia, supaya dapat menjadi anak yang soleh serta dapat menjadi teladan untuk semua orang. Karena anak dapat menjadi cermin bagi orang tuanya. Tetaplah sabar dalam menghadapi anak, mungkin kesabaran memang terasa pahit tetapi buahnya akan terasa manis.

Diberdayakan oleh Blogger.







back to top